Lompat ke isi

Cavalcade (film 1933)

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Versi yang bisa dicetak tidak lagi didukung dan mungkin memiliki kesalahan tampilan. Tolong perbarui markah penjelajah Anda dan gunakan fungsi cetak penjelajah yang baku.
Cavalcade
Poster layar lebar
SutradaraFrank Lloyd
ProduserFrank Lloyd
Winfield R. Sheehan
SkenarioReginald Berkeley
Sonya Levien (kelanjutan)
Berdasarkan
Cavalcade
Drama tahun 1931
oleh Noël Coward
PemeranDiana Wynyard
Clive Brook
Una O'Connor
Herbert Mundin
Penata musikPeter Brunelli
Louis De Francesco
Arthur Lange
J. S. Zamecnik
SinematograferErnest Palmer
PenyuntingMargaret Clancey
DistributorFox Film Corporation
Tanggal rilis
  • 15 April 1933 (1933-04-15)
Durasi112 menit
NegaraAmerika Serikat
BahasaInggris
Anggaran$1,180,280
Pendapatan
kotor
$3.5 juta[1]

Cavalcade adalah sebuah film drama Pre-Code epik Amerika tahun 1933 garapan Frank Lloyd. Skenarionya yang dibuat oleh Reginald Berkeley dan Sonya Levien berdasarkan pada drama tahun 1931 berjudul sama karya Noël Coward. Film tersebut dibintangi oleh Diana Wynyard dan Clive Brook.

Referensi

  1. ^ "WHICH CINEMA FILMS HAVE EARNED THE MOST MONEY SINCE 1914?". The Argus (Melbourne, Vic.: 1848-1956). Melbourne, Vic.: National Library of Australia. March 4, 1944. hlm. 3 Supplement: The Argus Weekend magazine. Diakses tanggal August 6, 2012. 

Daftar pustaka

  • Glancy, H. Mark.When Hollywood Loved Britain: The Hollywood 'British' Film 1939-1945. Manchester University Press, 1999.

Pranala luar